Skip to main content

Posts

Showing posts from February, 2018

Fungsi Sin di Ms Access

Di Access, fungsi Sin digunakan untuk mendapatkan nilai sinus sebuah angka. Tipe data yang dihasilkan dari fungsi Sin adalah Double.

Fungsi Cos di MS Access

Di Access, fungsi Cos digunakan untuk mendapatkan nilai cosinus sebuah angka. Tipe data yang dihasilkan dari fungsi Cos adalah Double.

Fungsi Atn di MS Access

Di Access, fungsi Atn digunakan untuk mendapatkan nilai arctangen (arctan) sebuah angka. Arctan adalah kebalikan atau inverse dari tangen. Bila tangen menentukan angka suatu sudut, maka arctan menentukan sudut suatu angka.

Fungsi Int, Fix di MS Access

Di Access, fungsi Int dan Fix digunakan untuk memperoleh pembulatan dari sembarang angka pecahan. Yang dimaksud angka pecahan di sini misalnya, 88.2, 88.8, dan sebagainya. Sedangkan pembulatannya bisa 88 atau 89.

Fungsi Abs di MS Access

Di Access, fungsi Abs menghasilkan nilai absolut sebuah angka dengan tipe data yang sama dengan sumber nilai yang dijadikan absolut.

Fungsi Val di MS Access

Di Access, fungsi Val digunakan untuk menampilkan angka yang ada dalam sebuah string dengan tipe data Number (Double).

Fungsi Str di MS Access

Di Access, fungsi Str digunakan untuk mengkonversi angka dengan tipe data Long ke string. Angkanya bisa positif atau negatif.

Cara Mengkonversi Bilangan Negatif Basis Desimal ke Heksadesimal

Mungkin ada yang bertanya-tanya bagaimana cara mengkonversi bilangan negatif basis desimal ke basis  heksadesimal? Untuk bilangan positif basis desimal ke basis heksadesimal, caranya sangat mudah. Tetapi bagaimana bila yang dikonversi bilangan negatif basis desimal, seperti -1, -3, dan seterusnya dikonversi ke basis heksadesimal?

Fungsi Hex di MS Access

Di Access, fungsi Hex digunakan untuk mengkonversi angka dari basis desimal (angka basis 10) ke basis heksadesimal (angka basis 16).

Fungsi Nz di MS Access

Di Access, fungsi Nz digunakan untuk menghasilkan nilai nol, nilai dengan panjang string nol (" "), atau nilai lain bila sebuah tipe data Variant bernilai Null. Sebagai contoh, kita bisa menggunakan fungsi Nz untuk mengkonversi nilai Null ke nilai lain, misalnya 0, untuk menghindari terjadinya kesalahan fungsi.

Cara Mengkonversi Bilangan Negatif Basis Desimal ke Oktal

Untuk bilangan positif basis desimal ke basis oktal caranya sangat mudah. Tetapi bagaimana bila bilangan negatif basis desimal, seperti -1, -3, dan seterusnya dikonversi ke basis oktal?

Fungsi Oct di MS Access

Di Access, fungsi Oct digunakan untuk mengkonversi angka dari basis desimal (angka basis 10) ke basis oktal (angka basis 8).

Fungsi FormatPercent di MS Access

Di Access, fungsi FormatPercent digunakan untuk menampilkan angka tertentu dengan format persen (dikalikan 100) dan tanda % yang sudah ditentukan melalui beberapa konstanta. Nilai yang dihasilkan dari fungsi FormatPercent adalah string.

Fungsi FormatNumber di MS Access

Di Access, fungsi FormatNumber digunakan untuk menampilkan angka tertentu dengan format yang sudah ditentukan melalui beberapa konstanta. Nilai yang dihasilkan dari fungsi FormatNumber adalah string.

Fungsi FormatDateTime di MS Access

Di Access, fungsi FormatDateTime digunakan untuk menampilkan tanggal atau angka tertentu dengan format yang sudah ditentukan melalui sebuah konstanta. Nilai yang dihasilkan dari fungsi FormatDateTime adalah string.

Fungsi FormatCurrency di MS Access

Di Access, fungsi FormatCurrency digunakan untuk memformat angka dengan nilai simbol mata uang seperti yang diatur dalam regional setting di Control Panel. Simbol mata uang itu misalnya $ untuk dollar, Rp untuk rupiah,€ untuk euro, dan seterusnya. Nilai yang dihasilkan dari fungsi FormatCurrency adalah string.

Fungsi EuroConvert di MS Access

Di Access, fungsi EuroConvert digunakan untuk mengkonversi angka ke mata uang Euro atau dari mata uang Euro ke mata uang negara lain. Selain itu, kita juga dapat menggunakan EuroConvert untuk mengkonversi angka dari mata uang negara satu ke negara lain, yaitu dengan menggunakan Euro sebagai perantaranya. Fungsi Euro menggunakan nilai konversi yang ditetapkan oleh European Union (Uni Eropa).

Fungsi Chr di MS Access

Di Access, fungsi Chr digunakan untuk menampilkan karakter yang mewakili kode karakter tertentu. Karakter yang dihasilkan oleh fungsi Chr mempunyai tipe data string. Karakter yang ditampilkan bisa bermacam-macam, seperti huruf, angka, bahkan simbol.

Fungsi Asc, AscB, dan AscW di MS Access

Di Access, fungsi Asc digunakan untuk menampilkan angka yang mewakili kode karakter pertama pada sebuah teks. Angka yang dihasilkan oleh fungsi Asc mempunyai tipe data Integer. Karakter pertama bisa bermacam-macam, seperti huruf, angka bahkan simbol.

Pernyataan With...End With di Access VBA

Pernyataan With..End With digunakan untuk mengulang objek tunggal secara struktural sehingga penulisan program menjadi terlihat sederhana dan mudah dipahami. Selain itu mata juga terasa nyaman karena tidak melihat kode VBA yang panjang dan memusingkan.

Fungsi WeekdayName di MS Access

Di Access, fungsi WeekdayName digunakan untuk menentukan nama yang dipakai sebagai patokan hari dalam seminggu. Fungsi WeekdayName mempunyai tipe data String (Text).