Sebuah perusahaan ekspor biasanya akan membuat dokumen ekspor semacam packing list, bill of lading/shipping instruction, delivery order, dan tentu saja tagihan atau invoice kepada pelanggan di luar negri. Untuk tagihan kepada pelanggan di luar negri, kita tidak mungkin menggunakan hanya satu bahasa saja, yaitu bahasa Indonesia. Biasanya, tagihan ekspor dinyatakan dalam salah satu bahasa internasional yang diakui, misalnya bahasa Inggris. Bisa saja kita membuat tagihan yang memuat dua macam bahasa, yaitu bahasa Indonesia yang kemudian diikuti dengan bahasa Inggris sebagai terjemahannya.
Blog tempat belajar Microsoft Access Visual Basic Application dengan mudah, menggunakan MS Access 2007 - 2016