Skip to main content

Posts

Showing posts from April, 2017

Mengkompile File Database dari Accdb ke Accde di Access 2010, 2013, dan 2016

Kita dapat menyimpan database Access menjadi file yang bisa dieksekusi, yaitu dengan mengubah atau mengkonversi file database Access. Dengan mengkonversi menjadi file yang bisa dieksekusi, keamanan data dalam database menjadi terjaga. File database yang hanya bisa dieksekusi dapat mencegah database dari modifikasi oleh orang-orang yang tidak bertanggung jawab.

Fungsi Untuk Menampilkan Tipe Data Field di Access VBA

Tipe data atau data type adalah properti terpenting sebuah field. Properti tipe data menentukan jenis data macam apakah yang harus disimpan pada sebuah field dalam sebuah tabel. Selain itu, tipe data juga menentukan cara penyajian data dalam sebuah report.

Menambah Data Baru pada MySql Back-end Melalui Form di Access Front-end (Cara 2)

Pada database yang murni disusun menggunakan back-end database seperti Access, MySQL, SQL Server, dan sejenisnya, database designer bertugas menyusun arsitektur data yang lebih rinci, seperti bagaimana proses validasi akan dilakukan, caption yang dibutuhkan, tipe data yang diperlukan dan lain sebagainya.

Menambah Data Baru pada MySql Back-end Melalui Form di Access Front-end (Cara 1)

Setelah mengetahui cara menampilkan data MySql di form di Access, kita akan belajar cara menambah data baru. Ada bebera cara menambah data baru pada MySql back-end melalui form di Access front-end, tergantung pada tipe data field yang akan digunakan sebagai primary key. Cara pertama berikut ini digunakan bila primary key mempunyai tipe data Text.