Skip to main content

Posts

Showing posts from March, 2018

Fungsi InStrRev di MS Acccess

Di Access, fungsi InStrRev digunakan untuk menentukan posisi pertama saat sebuah string atau teks ditemukan yang dimulai dari akhir teks (karakter paling kanan), dalam sebuah kumpulan teks. Nilai yang dihasilkan dari fungsi InStrRev adalah Variant (Long).

Fungsi Round di MS Access

Di Access, fungsi Round digunakan untuk membuat bulat angka ke sejumlah desimal tertentu yang diinginkan. Sumber angka yang dibulatakan bisa terdiri dari satu atau lebih desimal di belakang koma. Misalnya, 2,125 atau 2,13 atau 2,1.

Fungsi Format di MS Acccess

Di Access, fungsi Format digunakan untuk memformat nilai tertentu sesuai dengan ketentuan yang diinginkan. Nilai tertentu ini bisa berupa angka, huruf, maupun kombinasi angka dan huruf. Tipe data dari nilai yang dihasilkan fungsi Format adalah Variant (Text atau String).

Fungsi Exp di Ms Access

Di Access, fungsi Exp digunakan untuk mendapatkan nilai kepangkatan dari sebuah angka e . Tipe data yang dihasilkan fungsi Exp adalah Double. Angka e adalah angka logaritme natural yang nilainya adalah 2.71828182845905.

Fungsi Tan di MS Access

Di Access, fungsi Tan digunakan untuk mendapatkan nilai tangen sebuah angka. Tipe data yang dihasilkan dari fungsi Tan adalah Double.